Mahasiswa Jepang Mendatangi SMK BIM Jombang, Ada Apa?

SMK Favorit

Untuk kesekian kalinya SMK Pusat Keunggulan Bakti Indonesia Medika Kembali menjadi jujugan tamu asing. Kali ini dua mahasiswa asal jepang, Toya Keigo dan Yamashita Aisho, berkunjung ke SMK BIM Jombang. Kedatangan mereka dalam rangka menyosialisasikan tentang peluang kerja di Jepang kepada para peserta didik. “Kono gakkou ni kita mokuteki wa Koba Mirai Japan no puroomoshon […]